• Jelajahi

    Copyright © kinian
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    NamaLabel

    Kemenag Kota Bekasi Belum Punya Mesin Cetak Kartu Nikah Digital

    Kinian.id
    7/15/2024, Juli 15, 2024 WIB Last Updated 2024-07-15T06:18:55Z
    masukkan script iklan disini
    masukkan script iklan disini


    KOTA BEKASI – Kinian.id |  Kementerian Agama (Kemenag) Kota Bekasi belum memiliki mesin cetak atau printer untuk mencetak kartu nikah digital.


    “Kami belum punya print pencetaknya, sudah sempat mengajukan tapi belum diberikan,” ungkap Kasi indra karmawan Urusan Agama dan Pembinaan Syariah Kemenag Kota Bekasi, Indra Karmawan mengatakan kepada Media kinian.id Bekasi,Senin (15/7).


    Meskipun demikian, Indra Karmawan meminta masyarakat tetap tenang sebab saat ini belum ada arahan terkait wajib cetak kartu nikah digital tetap bisa cetak kartu di luar.


    Masalah lahan kemenag juga masih numpang,indra karmawan sedang mangajukan tentang lahan tanah supaya mempunyai lahan tanah milik sendiri.


    Sehingga kemenag mempunyai lahan  sendiri,sedangkan keberadaaan buku nikah masih menjadi bukti sah pengantin telah melakukan prosesi ijab kabul yang dibimbing oleh penghulu masing-masing wilayah.


    “Kota Bekasi belum menerbitkan kartu nikah digital karena belum mempunyai mesin cetak digital printing nya,supaya mudah untuk dibawa ujar indra karmawan"


    Kartu nikah digital sudah diberlakukan sejak 2021. Dengan kartu ini, pasangan suami istri tak perlu repot membawa buku nikah saat bepergian.


    “Dengan kartu nikah digital, kita gak perlu lagi bawa-bawa buku nikah kalau ke mana-mana. Sebab lebih simpel di taruh di dompet. Kartu ini juga penting untuk pengantin yang belum mengganti status identitas di KTP ujar Indra Karmawan.



    (Red)

    Komentar

    Tampilkan

    Terkini